Categories: All News

New 2011 Moto Guzzi Norge GT 8V


Motor penjelajah ini memang jagonya kalau buat touring, Norge GT 8V adalah bagian dari produk Moto Guzzi’s yang direalis  tahun depan, jika Anda suka travelling/touring Anda harus mencoba motor ini dan ganti motor tur motor Anda 😀 . Teknologi baru yang menawarkan kepuasan dalam mengendarai sepeda motor. Pada dasarnya motor ini didesain seperti motor sport ,bagian  fairing depan penuh menutupi mesin, sehingga mesin akan aman dari goresan( malah firingnya yang rusak duluan ), dengan dua lampu membuat motor ini terlihat keren.

Fitur mesin dibuat dengan teknologi tinggi untuk menciptakan mesin yang halus dan berakselerasi seperti:
-1200 90° V-shaped Twin-cylinder “Four Valve”
– Single overhead camshaft timing system with decreased valve control noise level
– New profile camshafts
– Oil radiator fitted on the lug with thermostat-controlled electric fan.
– Single plate clutch.
– New exhaust system.
– Transmission with compact reactive cardan shaft drive.
– 6-gear gearbox.
– Euro 3.

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Yamaha dengan FILA, Luncurkan Fazzio Edisi Spesial

RiderTua.com - Salah satu skutik Yamaha yang berkolaborasi dengan FILA yakni sebuah brand fashion terkenal, menghasilkan edisi spesial dari Fazzio…

25 April 2024

CEO Ducati : Performa Marc Marquez Tidak Bisa Disamakan dengan Pembalap GP24

RiderTua.com - Marc Marquez mengukuhkan dirinya sebagai pembalap GP23 tercepat pada 3 seri pertama MotoGP musim 2024. CEO Ducati Claudio…

25 April 2024

Neta Memulai Produksi Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Akhirnya Neta dapat memulai perakitan mobil listriknya di Indonesia setelah memulai penjualannya sejak tahun lalu. Walau mereka baru…

25 April 2024

Citroen e-C3 Siap Diproduksi di Indonesia!

RiderTua.com - Walau Citroen mengimpor seluruh mobilnya dari luar negeri, modelnya dapat dijual dengan harga cukup terjangkau. Tentunya dengan kualitasnya…

25 April 2024

Aleix Espargaro : Fabio Quartararo Bertahan di Yamaha Bukan Hanya Karena Uang

RiderTua.com - Fabio Quartararo memilih tetap bertahan dengan Yamaha meski performa M1 sangat mengecewakannya. Aleix Espargaro ikut mengomentari hal ini, pembalap…

25 April 2024

Penjualan Mobil Listrik Ditargetkan Bisa Mencapai 17 Juta Unit?

RiderTua.com - Sejauh ini penjualan mobil listrik di seluruh dunia masih cukup bagus, walau dengan adanya penurunan tren di Eropa…

25 April 2024