Categories: All News

Umur berapakah anak boleh naik motor..?

Umur berapakah anak boleh naik motor..?.. Tentu pertanyaan diatas bukan secara legalitas.. karena sarat dan ketentuan diperbolehkan untuk mengikuti ujian mendapatkan SIM motor adalah sebagai berikut:


Tata Cara memperoleh SIM Golongan C baru (PSL.217 PP 44/93)

  1. Sehat Jasmani & Rohani dinyatakan dengan SK Dokter.
  2. Berusia Sekurang-kurangnya 16 tahun.
  3. Membayar formulir di BII/BRI.
  4. Mengisi formulir permohonan
  5. Dapat menulis dan membaca huruf latin.
  6. Melampirkan foto copy KTP.
  7. Memiliki pengetahuan yang cukup mengenai lalu-lintas jalan dan memiliki ketrampilan mengemudikan kendaraan bermotor.
  8. Lulus ujian teori dan praktek

Nah ceritanya anak mau lulus SD nih kalau nggak kita ajari naik motor,ketinggalan dong ma teman2nya… tapi apakah nanti waktu SMP sudah pantas kita kasih motor sendiri,karena kenyataan sekarang anak SD aja sudah “merengek” walaupun gak dipakai di jalan besar… lalu bagaimana kita menyikapinya… kita ajari biar mahir… atau tunggu umur 16 tahun dulu (SMA).

This post was last modified on 6 April 2022 05:42

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Yamaha Bolt R-Spec : Motor Bobber Baru yang Harganya Rp 140 Jutaan

RiderTua.com - Motor bobber yang punya ciri khas tersendiri, kini Yamaha meluncurkan Bolt R-Spec yang dapat model baru tahun 2024.…

23 April 2024

Honda Catatkan Hasil Penjualan Mobil yang Bagus Bulan Lalu

RiderTua.com - Honda mungkin juga mengalami perlambatan penjualan mobil di Indonesia sepanjang kuartal pertama tahun ini. Tapi setidaknya hasil yang…

23 April 2024

BYD akan Merilis Pikap D-Cab Terbarunya Minggu Ini

RiderTua.com - BYD telah dikenal dengan mobil listriknya di pasar global, dari hatchback, sedan, sampai SUV telah dijualnya. Namun hanya…

23 April 2024

Chery akan Hadirkan MPV Terbaru Melalui Exeed

RiderTua.com - Chery memang dikenal dengan sejumlah model yang dijualnya di pasar. Meski mereka juga memiliki merek mobil lainnya, salah…

23 April 2024

5 Tim MotoGP Ini Bisa Mengalami Perubahan Besar di 2025

RiderTua.com - Dengan hanya 6 pembalap yang dipastikan berada di grid MotoGP 2025 sejauh ini dan 3 tim satelit yang…

23 April 2024

Toyota Avanza Masih Pimpin Segmen LMPV Meski Penjualan Menurun

RiderTua.com - Toyota masih membuktikan sebagai pemimpin penjualan mobil di Indonesia. Tak terkecuali di segmen low MPV, dimana Avanza tetap…

23 April 2024