Categories: All News

Agresivitas iklan ATPM dan pengaruhnya dalam penjualan.


Memang ada istilah tak kenal maka tak sayang, kalaupun sudah dikenalkan tapi tetap aja belum “sayang” maka yang dikenalkan itu memang kurang menarik,atau cara mengenalkannya yang kurang agresif,atraktif,inofatif (yang berakhiran if lah 🙂 ) … lalu apakah itu berpengaruh sekali dalam penjualan produk mereka..tentu saja iya.. tinggal kebijakan masing2 ATPM (agen tunggal pemegang merk) dialokasikan dimana anggarannya… tapi secara awam dan kita lihat di media massa merk apa saja yang lebih agresif ?

Secara umum media bisa digolongkan dalam tingkat pengaruhnya(efek penyebaran) di masyarakat:
1. TV(paling efektif,cepat,dinikmati semua golongan,mahal)
2.Internet(efektif juga,cepat,uptodate,golongan tertentu,tidak terlalu mahal)
3.Surat kabar,majalah,tabloid(golongan tertentu)
4.Hiburan(pentas musik dll,area terbatas)

Untuk tingkat agresivitasnya saya urutkan sebagai berikut:
1.YAMAHA
2.HONDA
3.SUZUKI
4.KAWASAKI
(tentu saja ini berdasarkan pengamatan saya pribadi…. )

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Chery dan Jaguar-Land Rover Bakal Kembangkan Mobil Listrik?

RiderTua.com - Chery telah menghadirkan sejumlah mobil listriknya di pasar global, termasuk Omoda E5. Meski demikian, mereka terbuka bagi merek…

19 April 2024

Alex Rins Berharap Banyak Pada Tes yang Dilakukan Cal Crutchlow di Barcelona

RiderTua.com - Setelah gagal menggelar tes di Portimao karena cuaca buruk dan kemudian COTA menjadi akhir pekan yang menyedihkan bagi…

19 April 2024

Suzuki Telah Mengirim 400 Unit Jimny 5-Door ke Konsumen Indonesia

RiderTua.com - Suzuki masih berusaha untuk memenuhi tingginya permintaan Jimny 5-door di Indonesia. Walau dengan antisipasi sebelumnya, mereka mendapat penumpukan…

19 April 2024

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024

Augusto Fernandez : Sekarang Pedro Acosta Adalah Pembalap Terbaik di Pabrikan KTM

RiderTua.com - Ketika rekan setimnya di GasGas Tech3 Pedro Acosta merayakan podium (finis ke-2) di COTA, Augusto Fernandez hanya mampu…

19 April 2024

Enea Bastianini Menemukan Kecepatannya Kembali, GP24 Sudah Nyetel?

RiderTua.com - Enea Bastianini menemukan kecepatannya kembali setelah finis ketiga di Texas, dia merasa berada di jalur yang benar, tahun…

19 April 2024