Categories: All News

Plus minus lekuk body motor modern

model yang menawan akankah bikin susah...

Motor baru memang bagus2 modelnya..baik untuk kepentingan estetika ataupun aerodinamika (hambatan angin)… tapi apakah kita sadar bahwa dibalik desain yang cantik nan manis itu membuat jengkel…
Coba perhatikan celah2 antara body motor apakah disitu bersarang kotoran… jawabnya pasti… bahkan buat motor yang sering dicucipun,atau bahkan kesalon motor…. jangan pede dulu… pasti disitu akan bersarang yang namanya kotoran..apalagi kalau sudah menginjak usia motor 2 tahun ke atas… yah awalnya sih masih baru dielus2 ( katanya bro ini ) tapi seiring berjalannya waktu pasti kita akan “capek” juga… males apalagi habis dipakai pulang kerja hujan,badan capek… walah… nah bagaimana yah apa kita usul supaya semua pabrikan motor seragam bikin motornya kotak/polos aja biar gak susah nyucinya…

apakah ini solusinya... tiap hari 🙄
banyak celah2 susah cucinya... 🙁
enak gak yah nyucinya 🙂

ridertua

Leave a Comment

Recent Posts

Toyota Fortuner Kini Hadirkan Varian Hybrid!

RiderTua.com - Toyota Fortuner masih menjadi andalannya di segmen SUV ladder frame di Indonesia sampai sekarang. Hanya saja model ini…

19 April 2024

Augusto Fernandez : Sekarang Pedro Acosta Adalah Pembalap Terbaik di Pabrikan KTM

RiderTua.com - Ketika rekan setimnya di GasGas Tech3 Pedro Acosta merayakan podium (finis ke-2) di COTA, Augusto Fernandez hanya mampu…

19 April 2024

Enea Bastianini Menemukan Kecepatannya Kembali, GP24 Sudah Nyetel?

RiderTua.com - Enea Bastianini menemukan kecepatannya kembali setelah finis ketiga di Texas, dia merasa berada di jalur yang benar, tahun…

19 April 2024

Ducati Harus Memberi Pecco Motor Terbaik untuk Meng-KO Jorge Martin

RiderTua.com - Ducati harus memberi Pecco motor terbaik untuk meng-KO Jorge Martin... Kejuaraan dunia MotoGP 2024 dimulai dengan penuh kejutan…

19 April 2024

Rumor Jack Miller Ditukar Pedro Acosta Musim Ini, Ini Jawaban Bos KTM

RiderTua.com - Secara kontrak KTM dapat menukar pembalap antar timnya di tengah musim, tetapi pabrikan asal Austria itu tidak berencana…

19 April 2024

Wuling Dkk Tawarkan Diskon Untuk Mobil Listriknya di Indonesia

RiderTua.com - Wuling masih menjadi pemimpin penjualan mobil listrik di Indonesia pada Maret lalu. Binguo yang mampu menjadi model BEV…

18 April 2024